Kunjungan ke SMKN 6 Jakarta
Potensi kolaborasi dengan antara Indonesia Banking School dengan SMKN 6 Jakarta.
Indonesia Banking School diharapkan dapat menjadi pembimbing untuk jurusan Akuntansi, Kewirausahaan dan Manajemen yang dimiliki oleh SMKN 6.
Indonesia Banking School berharap untuk mendapatkan dukungan teknis dan sumber daya manusia dari jurusan Multi media dan jurusan Animasi yang saat ini telah membuat berbagai produk untuk mendukung UMKM, termasuk desain packaging & ecommerce yang diperlukan untuk mengisi pelatihan asynchronous onboarding UMKM BI serta modul-modul pelatihan-pelatihan untuk anak-anak SMA .
Selanjutnya SMKN 6 mengundang Indonesia Banking School untuk ikut mengisi acara pada pertemuan dengan murid-murid baru pada tanggal 11 Juli 2022 mendatanng berikut dengan acara pertemuan dengan wali murid dari SMKN 6.